Kabupaten SukabumiSosok

Engkus Sang Inspirator

Sukabuminow.com || Tak ada kata putus asa. Bagi Engkus Al Getuk (30). Seorang penyandang disabilitas. Asal Desa Kertaangsana. Kecamatan Nyalindung. Kabupaten Sukabumi. Jawa Barat. Dalam kondisi serba keterbatasan. Engkus. Masih mampu menebar dan berbagi Ilmu. Kepada masyarakat.

Engkus. Memiliki keterbatasan pada kaki dan tangan yang melengkung. Akibat sakit yang dideritanya pada usia empat bulan. Kendati begitu. Ia memiliki kemampuan berbahasa Inggris yang baik. Yang didapat sedikit-sedikt dari orang tuanya. Dan bantuan kamus bahasa Inggris.

Baca Juga  :

Anak pasangan Dadun dan Almh. Empun tersebut. Mampu berbagi ilmu melalui tutorial di jejaring sosial fesbuk miliknya. Kepada 36 ribu teman melalui grup fesbuk : Ayo Belajar Bahasa Inggris Dari Nol.

Sosok Engkus yang inspiratif. Mencuri perhatian banyak pihak. Ia sempat diundang. Ke salah satu acara stasiun televisi ternama. Yang dipandu Deddy Corbuzier. Dan yang terbaru. Engkus kembali akan menghiasi layar televisi. Dan menjadi nominator Liputan 6 SCTV Awards.

“Yang lebih hebat. Dengan menulis menggunakan kaki. Engkus bisa melahirkan dua buah buku. Karya tulisnya sendiri,” ungkap Pentolan Sahabat Kristiawan Peduli : SKP. Kristiawan Saputra. Kepada Sukabuminow. Selasa (7/5/19). (R Tanjung)

Editor : Andra Permana || E-mail Redaksi : sukabuminow8@gmail.com

Berita Terkait

Back to top button